Menhub Dudy Tegaskan Keseimbangan Ojol Jadi Harga Mati
Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi menegaskan komitmen pemerintah untuk menjaga keseimbangan dan keberlanjutan ekosistem transportasi online di Indonesia.
Ia menyatakan bahwa jasa transportasi online bukan sekadar sektor bisnis biasa, melainkan bagian dari ekosistem besar yang melibatkan banyak pihak dan kepentingan.
"Kami melihat ini adalah sebuah ekosistem yang tidak hanya melibatkan satu pihak saja tapi melibatkan banyak pihak, tentu akan sangat arif apabila kita bisa mendengarkan apa yang menjadi permasalahan atau apa yang menjadi isu yang ada pada bisnis online ini," ujar Dudy dalam diskusi bersama jurnalis media massa di Jakarta.
Baca Juga: Hormati Demo Ojol, Istana Sebut Akan Dengar Aspirasi
Dalam forum yang juga dihadiri oleh perwakilan aplikator besar seperti PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk, Grab Indonesia, inDrive Indonesia, dan Maxim Indonesia itu, Dudy menyampaikan bahwa pemerintah akan terus berperan aktif memastikan seluruh elemen dalam ekosistem ini terlindungi dan tumbuh secara berkelanjutan.
Ia menegaskan apabila ke depan dibutuhkan regulasi baru untuk transportasi online, maka seluruh kepentingan yang terlibat, mulai dari pelaku UMKM hingga pemasok logistik, akan dipertimbangkan secara adil dan merata.
“Pemerintah ingin menjaga keberlanjutan dan keseimbangannya,” tegas Dudy.
(责任编辑:百科)
- ·Polri Pastikan Tindak Tegas Siapapun yang Terlibat TPPO
- ·Garap Market Prancis, Revolut Siapkan Dana Investasi €1 Miliar
- ·WHO Catat Kasus TB di Dunia Cetak Rekor Tertinggi, RI Ikut Menyumbang
- ·Heru Mengkaji WFH Lokal untuk Antisipasi Cuaca Ekstrem Akhir Tahun
- ·NYALANG: Memeluk Keceriaan Musim Panas
- ·Bisa Turunkan BB, Bolehkah Minum Lebih dari 3 Gelas Kopi per Hari?
- ·Cara Install WA GB Versi Terbaru
- ·Heru Mengkaji WFH Lokal untuk Antisipasi Cuaca Ekstrem Akhir Tahun
- ·Anies Baswedan Beberkan Keliling Daerah Bukan Buat Selfie Tapi Dengar Suara Rakyat
- ·PKS Kawal Gugatan Sengketa Pemilu ke MK dan Dorong Hak Angket
- ·普利茅斯大学奖学金项目及申请资格
- ·Korting Hukuman Edhy Prabowo, Hakim MA Bantah Isu Terima 'Hadiah'
- ·Rombongan Pemotor Diduga Balap Liar di JLNT Casablanca, Siap
- ·Rugikan Negara Rp 271 Triliun, Ini Daftar 16 Tersangka Kasus PT Timah
- ·日本摄影研究生留学,这几所院校千万不要错过!
- ·Polri Siap Amankan Rumah Kosong yang Ditinggal Pemudik
- ·Strategy Diam
- ·Anies Baswedan Terbang ke Eropa, PSI: Harusnya Tuntaskan Janji
- ·RI Tekankan Pentingnya Perdagangan Global yang Adil untuk Wujudkan Keberlanjutan
- ·Metaplanet Serok Bitcoin, Total Kepemilikan Tembus 7.800 BTC